INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) 2014-2019 Satuan Kerja Perangkat Daerah : Kecamatan Sawangan Sa


Created At : 2016-10-18 01:03:05 Oleh : kec.sawangan Berita Terkait Tugas dan Fungsi Dibaca : 37
INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) 2014-2019

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) 2014-2019

     

Satuan Kerja Perangkat Daerah

: Kecamatan Sawangan

 
     

Sasaran Strategi

Indikator Kinerja

Penjelasan

1

2

3

Terwujudnya Kemandirian dan Kemampuan Masyarakat dalam Pembangunan serta Meningkatnya Kualitas Aparatur Daerah, Kualitas Pelayanan Publik dengan Standar Pelayanan Minimal

Cakupan pelayanan umum dan perijinan

Alasan pemilihan indikator :Sesuai dengan tugas pokok kecamatan dibidang  pemerintahan dan pelaksanaan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah dalam wilayah kerja kecamatan

 

Formulasi Perhitungan : Jenis pelayanan umum dan perijinan yang sudah dilaksanakan dibandingkan dengan jenis pelayanan umum dan perijinan yang seharusnya dilaksanakan di kecamatan

 

Tipe perhitungan: Non komulatif

 

Sumber data: Kecamatan Sawangan

 

 

 Prosentase peningkatan intensifikasi PBB

Alasan pemilihanindikator : Karena termasuk target PAD Kabupaten

 

Formulasi Perhitungan: Jumlah pokok pajak yang tertagih/ keseluruhan pokok pajak x 100%

 

Tipe perhitungan: Non komulatif

 

Sumber data: Kecamatan Sawangan

     
   

CAMAT SAWANGAN

   

 

   

Drs.WISNU ARGO BUDIONO,MM

   

Pembina Tk.I

   

NIP. 196611091995011002

GALERI FOTO

Agenda

Tidak ada acara